Pada tanggal 27 Oktober – 31 Oktober 2025, telah dilakukan pelatihan dan sertifikasi Corrosion Inspector bertempat di Hotel Grand Tjokro Bandung dengan peserta dari PT. Pertamina dan beberapa perusahaan lainnya. Pada kesempatan tersebut, Ketua Umum INDOCOR, Dr. Eng. Ir. Muhammad Kozin menyampaikan pesan kepada para peserta untuk tetap menjaga profesionalisme dan kode etik sebagai seorang inspector dimanapun berada.

Lihat Juga  Apa Itu Proteksi Katodik

By indocor